Penerapan ISO/IEC 17025:2017 untuk Laboratorium IMS-07
Penerapan ISO/IEC 17025:2017 untuk Laboratorium
Online dan Offline, 26 - 28 Jun 2024

PENGANTAR
ISO/IEC 17025:2005 adalah Persyaratan Umum Kompetensi Laboratorium Pengujian dan Laboratorium Kalibrasi (General requirements for the competence of testing and calibration laboratories). Standar sistem manajemen ini mencakup sistem mutu, administrasi dan teknis yang menggerakkan kegiatan laboratorium. Standar ini dapat diterapkan pada semua organisasi yang melakukan pengujian dan/atau kalibrasi baik untuk laboratorium pihak pertama, pihak kedua ,pihak ketiga dan laboratorium yang kegiatan pengujian dan/atau kalibrasinya merupakan bagian dari inspeksi dan sertifikasi produk.

Dalam ISO/IEC 17025:2005 secara jelas dibedakan persyaratan untuk persyaratan manajemen dan persyaratan teknis, termasuk didalamnya keharusan memiliki personil manajerial dan personil teknis. Laboratorium harus mendokumentasikan kebijakan, sistem, program dan instruksi sejauh yang diperlukan untuk menjamin mutu hasil pengujian dan/atau kalibrasi.

Banyak faktor yang mempengaruhi kebenaran dan kehandalan pengujian dan/atau kalibrasi, laboratorium harus memperhitungkan faktor-faktor tersebut dalam mengembangkan metode,  prosedur pengujian, prosedur kalibarasi, pelatihan, kualifikasi personil dan pemilihan & kalibrasi peralatan yang digunakan.
Karena standar ini mencakup manajemen dan teknis, maka sebaiknya  perusahaan    juga mengikutsertakan personil manajemen dan personil teknis dalam pelatihan ini agar didapatkan pemahaman yang sama dalam mengimplementasikan ISO/IEC 17025:2005.

TUJUAN PELATIHAN
Pelatihan ini didesain untuk memenuhi kompetensi sebagai berikut:

  • Peserta pelatihan memahami standar sistem manajemen ISO/IEC 17025:2005
  • Peserta pelatihan mampu mengidentifikasi kebutuhan perusahaan untuk memenuhi persyaratan manajemen dan teknis sesuai dengan ISO/IEC 17025:2005
  • Peserta pelatihan mampu melaksanakan standar ISO/IEC 17025:2005  di perusahaan

MATERI PELATIHAN

  • Konsep Mutu dan ISO/IEC 17025:2005
  • Dokumentasi Sistem Manajemen ISO/IEC 17025:2005
    • Manual – Prosedur – IK – Form - Rekaman Teknis
  • Persyaratan Manajemen  ISO/IEC 17025:2005
  • Persyaratan  Teknis ISO/IEC 17025:2005
    • Faktor Manusia
    • Kondisi Akomodasi dan Lingkungan
    • Metode Pengujian dan Metode Kalibrasi dan Validasi    Metode
    • Peralatan
    • Ketertelusuran Pengukuran
    • Pengambilan Contoh
    • Penanganan Barang yang Diuji dan Dikalibrasi
  • Audit Internal, Kaji Ulang Manajemen dan Akreditasi

METODE PELATIHAN

  • Presentasi
  • Diskusi

BIAYA

- Biaya Pelatihan Online : Rp. 5.900.000,-/orang, Offline : Rp. 7.900.000,-/orang
Fasilitas: souvenir dan sertifikat pelatihan

REFERENSI

Indonesia Power, PT - UBOH PLTU Banten 2 Labuan . Bagian Lingkungan Hidup Kab. Mimika . Indonesia Power, PT - Unit Pembangkitan Semarang . Indonesia Power, PT - UBOH PLTU Banten 2 Labuan . PT. PLN (Persero) Wilayah Kalimantan Selatan & Tengah - Sektor Pembangkitan Asam - Asam . Pusat Pengelolaan Ekoregion Sumatera . Cargill Indonesia, PT - Copra Crushing Plant Amurang . Badan Lingkungan Hidup Kab. Kutai Timur . Astra Daihatsu Motor, PT . RS AEA � Freeport Tembagapura . Indonesia Power, PT - Unit Pembangkitan Semarang . Timah (Persero) Tbk, PT . Bina Pratama Sakato Jaya, PT . Incasi Raya Group . Timah (Persero) Tbk, PT . Coca Cola Bottling Indonesia, PT - Cibitung . Bright PLN Batam, PT . Berau Coal Energy Tbk, PT - Lati .

PELAKSANAAN

pelatihan dilaksanakan secara Hybrid (Online dan Offline)

  • 26 - 28 Jun 2024
  • 19 - 20 Aug 2024

 

Jadwal Pelatihan
Pengelolaan dan Pengurangan Bahan Berbahaya dan Beracun (B3) untuk Life Cycle Assessment dan PROPER
1 Apr 2024
Pengelolaan Inovasi Sosial dan Perhitungan SROI untuk PROPER
1 Apr 2024
Workshop Perubahan Persetujuan Lingkungan dengan Menyusun dan Tanpa Menyusun AMDAL atau UKL-UPL
1 Apr 2024
Pemahaman PROPER Biru dan Cara Pemenuhannya
1 Apr 2024
Workshop Pembuatan Laporan Implementasi RKL/RPL atau UKL/UPL dan Persetujuan Lingkungan
1 Apr 2024
Workhsop Menjadi Trainer Perusahaan
1 Apr 2024
Monitoring dan Evaluasi Indeks Keanekaragaman Hayati untuk PROPER
17 Apr 2024
Penerapan Sistem Manajemen Energi ISO 50001:2018
17 Apr 2024
Workshop Perlindungan Keanekaragaman Hayati untuk PROPER
17 Apr 2024
Pemahaman dan Pengelolaan ESG untuk Perusahaan
17 Apr 2024
Pengolahan Air (Water Treatment Plant): Air Baku, Standar Kualitas dan Penggunaannya
17 Apr 2024
Training and Human Talent Officer Development Program
17 Apr 2024
  Jadwal Pelatihan Tahun 2023
  Jadwal Pelatihan Tahun 2022
  Jadwal Pelatihan Tahun 2021
  Jadwal Pelatihan Tahun 2020
  Jadwal Pelatihan Tahun 2019
  Jadwal Pelatihan Tahun 2018
  Jadwal Pelatihan Tahun 2017
  Jadwal Pelatihan Tahun 2016
  Jadwal Pelatihan Tahun 2015
  Jadwal Pelatihan Tahun 2014
 
   

©PT BENEFITA INDONESIA
info@benefita.com
design by Benefita Corporate Services